SPO PENGENDALIAN KEBAKARAN






SPO
PENGENDALIAN KEBAKARAN
Prosedur
Tetap
No.Pokok

No. Revisi
Halaman 1 dari 1
Tgl Terbit.




Tangerang,



Direktur                              
Pengertian
Melakukan tindakan pengendalian kebakaran di area rumah sakit
Tujuan
Untuk menjaga keamanan, aset rumah sakit dan keselamatan penghuninya terhadap kejadian kebakaran
Kebijakan
Surat keputusan direktur rumah sakit
Prosedur
1. Tim K3 berkoordinasi dengan Petugas keamanan langsung menuju kelokasi secara cepat menggunakan sarana tercepat (sepeda, tangga atau lift) dengan membawa APAR dan HT bila terjadi kebakaran.
2. Apabila api masih dalam pemulaan awal, cukup dipadamkan dengan APAR
3. Apabila APAR tidak bisa mengatasi pemadaman api, menggunakan hydran, bila tidak mampu memadamkan api memanggil Dinas Pemadam Kebakaran kota setempat
4. Koordinator Pengendali Kebakaran membuat laporan kronologis terjadinya kebakaran kepada Direktur RS
Unit terkait
Semua Unit terkait

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "SPO PENGENDALIAN KEBAKARAN"

Posting Komentar