SPO PEMBUANGAN LIMBAH B3 RADIOLOGI





SPO
PEMBUANGAN LIMBAH B3 RADIOLOGI


Prosedur
Tetap
No.Pokok

No. Revisi
Halaman 1 dari 1
Tgl Terbit.



Tangerang,



Direktur                              
Pengertian
Yang dimaksud dengan pembuangan Bahan Beracun dan Berbahaya (B3) adalah tata cara memperlakukan larutan chemical yang digunakan sebagai bahan pencucian film x-ray di Unit Radiologi
Tujuan
Agar logam berat yang terkandung dalam larutan chemical tidak mencemari lingkungan sekitar.
Kebijakan
SK Direktur RS  Tentang Kebijakan Pelayanan Radiologi
Prosedur
Radiografer :
1.      Cek keaktifan larutan chemical didalam tangki developer dan fixer dengan cara menghitung lembar penggunaan film X-Ray
2.      Tentukan kelemahan larutan chemical (dilihat dari kualitas radiografi)
3.      Buang larutan chemical yang keaktifan sudah lemah ke dalam derigen di kamar gelap, derigen akan diserahkan satu kali dalam sebulan bagian IPRS untuk diserahkan kepihak ke-2.
4.      Bersihkan tangki developer dan fixer dengan air mengalir
5.      Buang sisa air pembersihan tangki ke derigen
Bilas derigen setelah larutan yang dibuang habis
Unit terkait
Semua unit terkait

Subscribe to receive free email updates:

1 Response to "SPO PEMBUANGAN LIMBAH B3 RADIOLOGI"

  1. DOGI HANDYCRAFT TEKNIK DAN WASTE ..

    KAMI beli barang anda , berupa :
    -film positif
    -film negatif
    -klise foto 25-35mm yg belum pernah dipakai
    ( Belum ad gambar )
    -film percetakan poster
    -film majalah
    -film koran
    -film buletin
    -film ex rontgen
    -film ex perusahaan pertambangan
    -sendok ex maskapai penerbangan ( yg ad silver coating )
    -kontaktor rusak
    -breaker rusak
    -air fixer
    -mesin hp cina / samsung dsb ( harus dipisah )
    -papan jalur
    -plastik keyboard
    -micron
    -minyak jelantah
    -autan / soffell
    -Serba komputer / server / pabx / processor dll
    -serba jerigen ukuran 5L , 20L , 30L , drum plastik 100L & 200L
    -drum besi 200L kondisi lengkap
    -aki rusak bekas mobil , motor , truk , forklift , tower telkom
    -serba kertas duplex , hvs , dsb ukuran plano
    -serba biji plastik sudah giling / belum digiling , kulit kabel jenis PE GILA , PVC
    -limbah lain nya

    Dibeli uang :
    * pecahan rp.100.000 polimer tahun 1999 :
    -kondisi mulus tanpa cacat
    - kirim gambar lengkap
    - Sebutkan seri 3 huruf depan nya
    - jumlah minimal 1 brut
    - nomor seri uang berurutan

    *pecahan rp.100 perahu layar tahun 1992 / 1992 :
    -kondisi mulus tanpa cacat
    -kirim gambar lengkap
    - tulisan "perahu layar"
    - nomor seri uang dari kecil ke besar

    *euro salaman pecahan $1.000.000 edisi tahun 2015 polimer :
    -kondisi mulus tanpa cacat
    -kirim gambar lengkap
    -harus ada sertifikat asli

    *euro gedong panjang pecahan $1.000.000 edisi tahun 2015 polimer :
    -kondisi mulus tanpa cacat
    -kirim gambar lengkap
    -harus ada sertifikat asli

    ***Syarat nya :
    -tidak melayani tanya jawab harga apapun
    -kirim gambar lengkap
    -sebut harga jual langsung

    Jangan tawarkan barang kpd sy :
    -tanah
    -rumah
    -kapal
    -besi
    -kendaraan
    -gedung
    -pabrik
    -mall

    Dijual barang :

    - kayu gaharu jenis AB , CHIPS , SERBUK , KEMEDANGAN , DEKOR , GAHARU FOSIL , dsb untuk kebutuhan export , bibit minyak wangi , dupa , dll..
    **KAPASITAS SUPPLY MULAI 20KG SAMPAI 1 TRUK FUSO
    ( SEBUT HARGA BELI LANGSUNG )..

    -serba ban bekas kendaraan umum / alat berat , dsb kondisi apa adanya & sudah dibelah 2..
    **Kapasitas supply 10-20 ton per 1 x kirim
    ( SEBUT HARGA BELI LANGSUNG )

    -kaleng bekas minuman pocari sweat , larutan kaki 3 , sprite , dsb..
    **KAPASITAS SUPPLY 100 TON PER 1 BULAN
    ( SEBUT HARGA BELI LANGSUNG )

    catatan : Hanya harga barang yg cocok dibeli ssuai bidang sy

    Salam sukses untuk semuanya..

    HUBUNGI SEGERA VIA SMS / CALL / WHATSAPP :

    089650091317
    BENI
    BSD - TANGERANG

    BalasHapus